Jangan Terlalu Banyak Konsumsi Ini! Berikut Sederet Tips Alami Cegah Batu Ginjal, Apa aja?

Selasa 05 Nov 2024 - 17:07 WIB
Reporter : Muhamad Ardhia
Editor : Ependi

Adapun untuk makanan yang mengandung oksalat tinggi, seperti bayam, cokelat, ubi jalar, kopi dan bit.

6. Dengan Kurangi protein hewani

Nyatanya dengan mengkonsumsi terlalu banyak protein hewani, seperti daging, telur, dan makanan laut, dapat meningkatkan risiko pembentukan batu ginjal. 

Apalagi apabila Anda termasuk yang rentan terhadap batu ginjal, batasi asupan daging harian. (*)

Kategori :