Begini Tips Mengatasi Serta Mencegah Alergi Cat Rambut Yang Perlu Diketahui

Begini Tips Mengatasi Serta Mencegah Alergi Cat Rambut Yang Perlu Diketahui-incidal-official.co.id-

RADARUTARA.BACAKORAN.CO.- Alergi terhadap cat rambut dapat menimbulkan sensasi perih atau terbakar, serta munculnya lepuh dan pembengkakan di kulit kepala, wajah, atau leher. Bagi mereka yang sering berganti-ganti warna rambut, kondisi ini tentu sangat mengganggu dan menimbulkan pertanyaan, apakah alergi cat rambut bisa sembuh?

Sebagian besar kasus alergi ini disebabkan oleh zat paraphenylenediamine (PPD). Ketika cat digunakan pada rambut, bahan kimia ini akan teroksidasi secara parsial dan dapat memicu reaksi alergi pada individu yang sensitif. Selain pada cat rambut, PPD juga dapat ditemukan dalam tinta tato temporer, tinta printer, dan bensin.

Mungkin pertanyaan yang mengantarkanmu ke artikel ini adalah apakah alergi terhadap cat rambut dapat sembuh. Sebenarnya, alergi tidak bisa disembuhkan sepenuhnya. Namun, kamu masih bisa mengendalikan gejalanya saat timbul dan mengambil langkah-langkah untuk mencegah alergi tersebut.

Orang yang mengalami alergi terhadap cat rambut sering merasakan berbagai gejala setelah melakukan pewarnaan. Beberapa di antaranya meliputi:

BACA JUGA:Kenali Penyebab, Gejala Serta Cara Mengatasi Alergi Kacang

BACA JUGA:Jika Anda Mengalami Alergi Gandrum Begini Tips Mengatasinya.

- Sensasi perih atau terbakar pada kulit kepala, wajah, dan leher

- Munculnya lepuh di area sekitar rambut

- Gatal atau pembengkakan pada kulit kepala, kelopak mata, bibir, tangan, atau kaki

- Ruam merah yang bisa muncul di bagian tubuh mana pun

Dalam kasus yang lebih parah, alergi cat rambut dapat menyebabkan anafilaksis. Gejala anafilaksis termasuk pembengkakan pada tenggorokan dan lidah, kesulitan bernapas, kebingungan, mual, muntah, bahkan pingsan. Kondisi ini memerlukan penanganan medis segera, karena dapat berbahaya.

Umumnya, gejala alergi terhadap cat rambut dapat muncul segera setelah pemakaian atau dalam waktu 48 jam setelah proses pewarnaan. Jika gejalanya tergolong ringan, ada beberapa langkah yang dapat kamu lakukan untuk meredakannya:

BACA JUGA:Wajib Tau, Ini Beberapa Deretan Gejala Alergi Daging Merah Yang Perlu Kalian Waspadai.

BACA JUGA:Wajib Tau, Ini Perbedaan Penyakit Campak dan Alergi yang Jarang Diketahui

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan