Jangan Dianggap Sepele,Ternyata Mengorok Dapat Berakibat Penyakit Yang Serius

Sabtu 31 Aug 2024 - 19:09 WIB
Reporter : Debi Susanto
Editor : Ependi

Setelah penyebab mendengkur ditentukan, dokter mungkin akan meresepkan obat untuk menghilangkan kondisi tersebut, pembedahan, atau tindakan lain seperti mengurangi berat badan pasien untuk memperbaiki kondisinya.

Untuk meningkatkan kualitas tidur, Anda juga bisa mencoba sleep higiene.

BACA JUGA:Mau Memiliki Kulit Sehat Dan Kelihatan Awet Muda ! Cukup Anda Lakukan 10 Kebiasaan Ini Sebelum Tidur Malam

BACA JUGA:Mau Tidur Lebih Lelap ! Ini Rekomendasi 6 Jenis Aroma Terapi, Yang Dapat Anda Pakai Didalam Kamar Tidur Anda

Mendengkur adalah hal yang normal. Namun jika proses ini sudah berlangsung lama dan menimbulkan masalah bagi orang terdekat Anda, atau jika Anda menderita suatu penyakit, maka Anda bisa mengunjungi dokter. (*)

Kategori :