Menilik 7 Manfaat Kacang Merah Untuk Kesehatan Tubuh yang Jarang Orang Ketahui

Menilik 7 Manfaat Kacang Merah Untuk Kesehatan Tubuh yang Jarang Orang Ketahui-Freepik/jcomp-

4. Membantu Mencegah Diabetes

Kemudian manfaat kacang merah lainnya adalah dapat mengurangi resiko terkena diabetes.

Pasalnya, kandungan serat pada  kacang ini bisa membantu menjaga agar glukosa tidak dilepas dalam darah terlalu cepat.

Tak hanya itu, kandungan karbohidrat kompleks nya juga tidak akan menghasilkan glukosa dalam darah secerap karbohidrat sederhana.

BACA JUGA:Selain Enak, Kacang Hijau Begitu Banyak Manfaatnya Untuk Kesehatan Tubuh.

BACA JUGA: Temukan Sembilan Manfaat Mengkonsumsi Kacang Tanah Untuk Kesehatan Tubuh

Nyatanya dengan melakukan hal ini, maka kadar gula darah tidak akan melonjak tiba tiba sehingga menyebabkan diabetes Manfaat kacang merah ini ternyata juga baik bagi penderita diabetes tipe 2.

Yang mana hal ini dibuktikan oleh studi yang dilakukan oleh Archives of Internal Medicine.

Penelitian ini menemukan bahwa menambahkan kacang merah ke dalam makanan penderita diabetes tipe 2 dapat menurunkan kadar gula darah dan tekanan darah.

Di samping dapat mencegah diabetes, kacang merah juga bermanfaat untuk mencegah resistensi insulin.

Berkat ini, risiko risiko peningkatan kadar gula pengidap diabetes bisa berkurang.

BACA JUGA:Jarang Diketahui, Ternyata Daun Senna Memiliki Berbagai Manfaat Bagi Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Jarang Diketahui, Ternyata Ini Segudang Khasiat Teh Chamomile yang Baik untuk Kesehatan Tubuh

5. Membantu Menjaga kesehatan jantung

Manfaart selanjutnya dari kacang merah mengandung kalium yang sangat penting untuk menjaga kesehatan jantung.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan