Penderita Asam Urat Simak! 7 Minuman yang Sebaiknya Dihindari Pasien Penyakit Asam Urat
Penderita Asam Urat Simak! 7 Minuman yang Sebaiknya Dihindari Pasien Penyakit Asam Urat-NET -
Namun dalam praktiknya, beberapa orang mengalami serangan asam urat setelah minum kopi.
Oleh karena itu, efek minum kopi terhadap asam urat dapat berbeda-beda pada setiap orang.
Kemungkinan efek kopi terhadap asam urat dipengaruhi oleh beberapa faktor, antara lain metode penyeduhan dan penambahan bahan lain seperti pemanis, susu, krim dan sebagainya.
BACA JUGA:Penting! Ini Tiga Pemicu Henti Jantung pada Atlet
BACA JUGA:Apa Iya Nasi Putih Dingin Baik Untuk Penderita Diabetes?.Yuk,Kita Cari Tau Faktanya.
3. Minuman berenergi
Meski belum banyak penelitian mengenai minuman energi dan asam urat.
Akan tetapi beberapa minuman berenergi mungkin memiliki kandungan gula yang tinggi, termasuk fruktosa.
Hal ini dapat meningkatkan kadar asam urat dalam tubuh sehingga dapat meningkatkan risiko penyakit asam urat.
BACA JUGA:Temukan, Berbagai Manfaat Untuk Kesehatan Tubuh Kita Di Kayu Secang Yang Jarang Diketahui.
BACA JUGA:Temukan manfaat buah belimbing untuk kesehatan yang jarang diketahui banyak orang
4. Jus jeruk
Banyak minuman manis dapat meningkatkan risiko asam urat. Namun minuman yang mengandung pemanis alami, seperti jus jeruk, juga bisa memicu asam urat.
Penelitian menunjukkan bahwa jus jeruk mengandung fruktosa sebanyak minuman manis lainnya. Setelah diminum, fruktosa terurai menjadi purin.
Oleh karena itu, jika Anda memiliki masalah asam urat, sebaiknya batasi konsumsi jus jeruk dan jus buah lainnya, meskipun jus tersebut tidak mengandung tambahan gula.