Jangan Panik! Ini 6 Langkah Awal yang Harus Dilakukan Jika Anak Terserang DBD

Ilustrasi Demam berdarah dengue (DBD)-NET-

BACA JUGA:Kemenkes Waspadai Kasus TB di Indonesia yang Meningkat

1. Dengan memberikan kompres Hangat;

Apabila anak bunda mengalami gejala serangan penyakit DBD maka bunda sebagai pertolongan pertama adalah dengan memberikan anak kompres hangat.

Adapun bagian-bagian yang dikompres air hangat adalah, seperti;

- Dahi

- Ketiak

- Lipatan siku

- Selangkangan.

BACA JUGA:Pendaftaran Akademi TNI 2024 Segera Dibuka, Berikut Syarat dan Caranya

BACA JUGA: Beasiswa Unggulan Segera Dibuka, Berikut Syarat dan Ketentuannya

Karena dengan memberikan kompres hangat pada bagian-bagian tersebut maka kondisi demam tinggi dapat dengan cepat teratasi.

2. Dengan banyak memberikan cairan;

Yang perlu juga diketahui bagi bunda-bunda, bahwa penyakit DBD pada anak bisa meningkatkan risiko dehidrasi sebab gejala terserang DBD itu termasuk;

- Muntah-Muntah

- Diare

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan