Luar Biasa! Ini Dia Manfaat Tersembunyi Buah Kelengkeng untuk Kesehatan Tubuh

Minggu 18 Aug 2024 - 17:38 WIB
Reporter : Ari Ade Putra
Editor : Ependi

BACA JUGA:Selain Mampu Mengobati Kanker, Ternyata Akar Bajakah Mampu Mengatasi Berbagai Penyakit.

BACA JUGA:Ternyata, Dengan Makanan Mentah Membuat Kita Sehat Dan Cantik

5. Dapat menjaga kesehatan jantung

Tahukah kalian bahwa vitamin C yang terdapat pada buah kelengkeng ternyata berguna untuk menjaga kesehatan jantung?

Tidak heran, buah kelengkeng yang kaya akan kandungan vitamin C dapat membantu kalian menjaga supaya jantung kalian tetap sehat.

Vitamin C juga berperan sebagai antioksidan untuk membantu mengurangi kekakuan di pembuluh darah arteri yang disebabkan oleh berbagai penyakit jantung.

BACA JUGA:Memperkuat Pengawasan Jaminan Kesehatan Nasional

BACA JUGA:Ini Dia Manfaat dari Buah Cermai yang Baik untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui Banyak Orang

6. Dapat mencegah penuaan dini pada kulit

Kandungan antioksidan yang terdapat pada buah kelengkeng dapat menetralkan radikal bebas pada tubuh dan juga dapat membantu mencegah penuaan dini.

Buah kelengkeng memiliki manfaat buat mengurangi kerutan, bintik hitam, serta bekas jerawat pada wajah.

Kandungan nutrisi pada buah kelengkeng bisa mengurangi kekeringan pada kulit, dan dapat mencegah kulit mengelupas. (*)

Kategori :