Anda Mengalami Kaki Kering Dan Pecah-Pecah ! Tidak Pelu Pusing, Ini 9 Cara Ampuh Mengatasinya
Anda Mengalami Kaki Kering Dan Pecah-Pecah ! Tidak Pelu Pusing, Ini 9 Cara Ampuh Mengatasinya-klikdokter.com-
* Mandi dalam air panas untuk jangka waktu yang lama.
* Sepatu yang tidak sesuai
* Kulit kering akibat cuaca ekstrem, seperti suhu dingin atau kelembapan rendah.
BACA JUGA:Perlu Diketahui, Ini Penyebab Kaki Kram Pada Malam Hari Serta Cara Mengatasinya
BACA JUGA:Bukan Sekedar Digunakan Pada Waktu Formal Saja ! Ini Manfaat Tidur Memakai Kaos Kaki Bagi Kesehatan
Selain faktor-faktor di atas, kondisi medis tertentu juga dapat menyebabkan kaki pecah-pecah, seperti:
- Diabetes
- Kekurangan vitamin
- Infeksi jamur
- Hipotiroidisme
- Dermatitis atopik
- Dermatosis plantar juvenil
- Psoriasis
BACA JUGA:Kenali Beberapa Penyebab Terjadinya Pembengkakan Pada Kaki Dan Cara Mengatasinya
BACA JUGA:Waspadai Sebelum Terlambat, Inilah Beberapa Jenis Nyeri Pada Kaki yang Tak Boleh Anda Abaikan