ASN Boleh Hadiri Kampanye Pilkada 2024

Sekda Kabupaten Mukomuko, Dr Abdiyanto, SH, MSi, CLA-Radar Utara/ Wahyudi -

Namun demikian, Sekda mengaku yakin seluruh ASN di lingkup Pemkab Mukomuko lebih mengetahui apa-apa saja yang boleh mereka lakukan dan apa-apa saja yang tidak boleh mereka lakukan.

Bagi ASN yang nekat melakukan pelanggaran, dipastikan bakal menerima konsekuensi dari pemerintah daerah sesuai aturan yang ada.

BACA JUGA:KPU Mukomuko Sosialisasikan Tahapan Pilkada 2024

BACA JUGA:DPMD Ingatkan Kades Jaga Netralitas Jelang Pilkada 2024

"Intinya siapapun yang melakukan pelanggaran, dipastikan  akan mendapatkan sanksi. Untuk itu, saya ingatkan kepada seluruh ASN agar tidak terlibat politik praktis selama pelaksanaan Pilkada serentak tahun 2024 ini," pungkasnya. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan