Suka Medan Sabet Juara I Kebersihan Tingkat Kecamatan

Piala tingkat kecamatan yg diraih Suka Medan-Radar Utara/ Sigit Haryanto-

KETRINA.RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Kerja keras dan kekompakan masyarakat Desa Suka Medan, Kecamatan Marga Sakti Sebelat (MSS), Kabupaten Bengkulu Utara.

Dalam memperingati HUT RI ke 79 tahun 2024 diganjar penghargaan. 

Ini setelah Pemdes Suka Medan di umumkan sebagai juara I lomba kebersihan dalam rangka memperingati HUT RI ke 79 tingkat Kecamatan MSS.

 Sementara untuk juara II diraih oleh Desa Suka Negara dan juara III diraih oleh Desa Air Putih.

BACA JUGA:Berkibar Gagah, Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih HUT RI ke 79 di Kecamatan Padang Jaya Sukses

BACA JUGA:Rangkaian Kegiatan Menyemarakan HUT RI ke-79 di Desa Air Petai

Kades Suka Medan, Rostam mengatakan, keberhasilan desanya dalam meraih juara I lomba kebersihan tingkat kecamatan, bukanlah murni atas kerja pemerintah desa. 

Tetapi, kata Kades, keberhasilan tersebut merupakan buah dari kerja keras, kekompakan serta dukungan penuh dari masyarakat di setiap RT dan dusun yang ada di lingkungan pemerintah desa.

"Alhamdulillah, kerja keras masyarakat membuahkan hasil dan diganjar dengan juara I tingkat kecamatan. 

Terimakasih kepada masyarakat, pengurus RT dan dusun yang sudah bekerja keras, menjaga kekompakan dan memberikan dukungan penuh terhadap pemerintah desa. 

BACA JUGA:RT di Desa Suka Medan Rebut Piala Bergilir Berupa Emas dari Desa

BACA JUGA:Soal Tuntutan Warga Suka Medan, Tunggu Injury Tim Tapi Bukan Untuk Pribadi!

Sehingga dalam perlombaan, ini kita bisa menjadi yang terbaik," ungkap Kades, Senin, 19 Agustus 2024.

Selanjutnya, Rostam berharap, ke depan kerja keras, kekompakan dan dukungan masyarakat terhadap pemerintah desa ini.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan