Mahasiswa UINFAS Bengkulu Kukerta di Kampung Moderasi Beragama Bengkulu Utara

Mahasiswa UINFAS Bengkulu Kukerta di Kampung Moderasi Beragama Bengkulu Utara-Radar Utara/ Wahyudi Ndut -

RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Pada hari Selasa, 25 Juni 2024 pukul 10.00 WIB, kemaren. 

Telah diadakan acara resmi penyerahan mahasiswa Kuliah Kerja Nyata alias Kukerta atau KKN dari Universitas Islam Negeri Fatmawati Bengkulu atau UINFAS. 

Bertempat di Desa Rama Agung, Kecamatan Kota Arga Makmur, Kabupaten Bengkulu Utara. 

Acara tersebut dihadiri oleh Dosen Pembimbing Lapangan atau DPL, Fatrica Syafri, M. Pd., Camat Kota Arga Makmur, tokoh agama, tokoh masyarakat, kepala desa serta para perangkat desa setempat yang telah diundang sebelumnya.

BACA JUGA:Mau Emas 5 Gram, Nyicil Gak Nyampe 200 Ribu Perbulan, Lewat Pegadaian Saja

BACA JUGA:Minuman Populer Ini, Diwarning, Bahaya! Ginjal Taruhannya

Fathoni Lianto, sebagai Korcam KKN di Rama Agung Bengkulu Utara tahun 2024, menyampaikan.

Tujuan mahasiswa UINFAS KKN adalah untuk mengabdikan diri dan menerapkan pengetahuan yang didapat selama perkuliahan. 

Dia juga memohon dukungan dari berbagai pihak seperti Camat Kota Arga Makmur, Kepala Desa Rama Agung, tokoh agama, tokoh masyarakat, serta tamu undangan untuk mendukung kelancaran program KKN mereka.

Fatrrica Syafri, M. Pd., sebagai DPL, secara resmi menyerahkan 20 mahasiswa KKN berbasis Moderasi Beragama terbagi 2 kelompok. 

BACA JUGA:Banyak Yang Belum Tau !! Cara Kirim Foto Jernih dan Anti Pecah Lewat WhatsApp..

BACA JUGA:Breaking News! PC NU Bengkulu Utara Berduka. Innalillahiwainnailaihirojiun, Pagi Ini Ketua NU Berpulang..

Kepada Pemerintah Desa Rama Agung dengan harapan, mereka dapat memberikan kontribusi positif selama 40 hari ke depan. 

Beliau juga menekankan pentingnya menjaga kesesuaian tindakan mahasiswa dengan tradisi Desa Rama Agung selama kegiatan KKN berlangsung.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan