Tidak Semua Harus Dimasak Terlebih Dahulu ! Intip Manfaat Konsumsi Sayur Mentah Untuk Tubuh
Editor: Ependi
|
Kamis , 20 Mar 2025 - 17:50

Tidak Semua Harus Dimasak Terlebih Dahulu ! Intip Manfaat Konsumsi Sayur Mentah Untuk Tubuh -iStockphoto-
Beberapa jenis sayuran mentah yang baik untuk kesehatan kulit meliputi bayam, wortel, dan tomat.
Sayuran ini dapat dikonsumsi dalam berbagai bentuk, seperti salad, jus, atau sebagai lalapan, untuk mendukung kulit tetap sehat dan terawat. (*)