Menu Berbuka Puasa: Resep Sup Kacang Hijau yang Menyegarkan dan Bergizi

Menu Berbuka Puasa: Resep Sup Kacang Hijau yang Menyegarkan dan Bergizi-Internet-
• ½ sendok teh merica bubuk
• 1 sendok makan minyak goreng
• 1 sendok makan kaldu ayam (opsional)
• Daun bawang dan seledri untuk taburan (optional)
BACA JUGA:Inilah Alasan Dibalik Konsumsi Melon saat Sahur atau Berbuka Puasa Bikin Kulit Sehat dan Glowing
BACA JUGA:Cara Membuat Kolak Pisang Santan Praktis untuk Menu Berbuka Puasa
Cara Membuat:
1. Memasak Kacang Hijau:
Rebus kacang hijau dalam air mendidih selama sekitar 15-20 menit hingga kacang hijau sedikit lunak. Angkat dan tiriskan.
2. Menumis Bumbu:
Panaskan minyak goreng dalam panci, tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum.
Tambahkan jahe dan serai yang telah dimemarkan, serta daun salam.
BACA JUGA:Ini Dia Sederet Manfaat Kesehatan dari Minum Air Lemon Campur Madu Pada Saat Berbuka Puasa
Tumis kembali hingga semua bumbu meresap dan wangi.