Jangan Di Anggap Sepele ! Kenali Gejala Serta Pengobatan Yang Tepat Bagi Penderita Asam Lambung
Jangan Di Anggap Sepele ! Kenali Gejala Serta Pengobatan Yang Tepat Bagi Penderita Asam Lambung-Emily Frost -
RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Berdasarkan informasi yang di himpun dari salah satu masalah kesehatan yang sering dikeluhkan oleh masyarakat adalah gangguan asam lambung atau GERD.
Gejala dari asam lambung yang naik ini seringkali disertai dengan rasa mual, muntah asam, dan refluks asam, yang dapat berisiko besar apabila tidak ditangani dengan baik.
IDI, yang merupakan singkatan dari Ikatan Dokter Indonesia, adalah sebuah organisasi profesi yang menaungi para dokter di Indonesia.
IDI Kabupaten Garut sendiri didirikan pada 24 Oktober 1950.
BACA JUGA:Kenali 5 Jenis Buah yang Aman untuk Dikonsumsi Penderita Asam Lambung
BACA JUGA:Wajib Coba, Begi Tips Menghilangkan Rasa Mual, Ketiak Asam Lambung Naik Yang Bisa Anda Lakukan!
IDI memiliki komitmen untuk meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat melalui berbagai program dan kerjasama dengan berbagai sektor lainnya.
IDI Garut sangat menjaga ketat pengawasan izin praktik dokter untuk memastikan bahwa semua tenaga medis yang berpraktik di wilayah tersebut memiliki lisensi yang sah dan sesuai dengan standar yang berlaku.
Organisasi ini juga aktif dalam meningkatkan sektor kesehatan di daerah melalui kerjasama lintas sektor, termasuk dalam pelaksanaan program-program kesehatan masyarakat.
Saat ini, IDI Garut tengah melakukan penelitian lebih lanjut mengenai penyebab gangguan asam lambung dan obat-obatan yang direkomendasikan untuk pasien yang mengalaminya.
Dilansir dari berbagai sumber penyakit asam lambung atau GERD (Gastroesophageal Reflux Disease) dapat dipengaruhi oleh berbagai faktor yang memengaruhi sistem pencernaan.
Berikut adalah beberapa faktor penyebab utama terjadinya GERD: