Mom Catat ! Ini 6 Cara Masak Nasi Di Rice Cooker Supaya Tidak Mudah Basi Dan Kering Berkerak

Mom Catat ! Ini 6 Cara Masak Nasi Di Rice Cooker Supaya Tidak Mudah Basi Dan Kering Berkerak-Foto: Freepik.com/EyeEm-

Pastikan rice cooker yang kamu gunakan dalam kondisi baik dan bersih, baik di bagian dalam maupun luar. 

Jika lapisan anti lengket pada panci rice cooker sudah mulai rusak atau terkelupas, bagian bawah nasi akan lebih mudah berkerak.

BACA JUGA:Siapa Sangka Konsumsi Nasi Beku Menyimpan Banyak Manfaat Bagi Tubuh Beserta Cara Terbaik Menyimpannya

BACA JUGA:Waspadai, Ternyata Sederet Makanan Ini Paling Banyak Terkontaminasi Mikroplastik, Apa Aja?

6. Simpan Sisa Nasi di Kulkas.

Seringkali, kamu memasak nasi dalam jumlah banyak dan membiarkannya di dalam rice cooker sepanjang hari. 

Namun, sebaiknya hindari menyimpan nasi di dalam rice cooker lebih dari 6 jam, karena nasi bisa berubah menjadi kecokelatan, kering, dan berkerak, seperti yang disebutkan oleh detikfood.

Menyimpan nasi di dalam kulkas adalah cara yang lebih baik untuk menjaga nasi tetap segar lebih lama. 

Pindahkan nasi ke dalam wadah plastik yang aman untuk makanan dan bebas BPA. 

Setelah nasi tidak lagi panas, tutup rapat wadah tersebut dan simpan di dalam freezer. 

BACA JUGA:Ternyata Keunggulan Manfaat Roti Tak Kalah Dengan Nasi Bago Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Mau Nasi Di Rice Cooker Dirumah Anda Tetap Lembut Dan Bebas Kerak ! Simak Caranya Berikut

Ketika kamu ingin mengonsumsi nasi, cukup kukus sebentar untuk mengembalikan kelembutannya. 

Ini adalah salah satu cara untuk mengawetkan nasi. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan