Perhatikan! 7 Komponen Kelistrikan pada Motor Kesayangan Anda yang Wajib Dirawat, Jangan Sampai Rusak?

Perhatikan! 7 Komponen Kelistrikan pada Motor Kesayangan Anda yang Wajib Dirawat, Jangan Sampai Rusak?-Freepik.com-

BACA JUGA:Perhatikan, Inilah Waktu yang Tepat Ganti Gir dan Rantai, Beserta Cara Mengganti Rantai Motor Sendiri

2. Kabel

Dimana komponen berikutnya dari sistem kelistrikan sepeda motor yang perlu dijaga ialah kabel.

Padahal nyatanya kabel kelistrikan pada motor atau biasa dikenal juga dengan kabel bodi ini memiliki fungsi untuk menyalurkan listrik ke komponen lampu hingga klakson dari spul ke aki.

Namun agar fungsi dari kabel ini tetap terawat, Anda perlu rutin memeriksanya.

Kemudian periksalah dengan teliti pada bagian sambungan, pembungkus, dan juga bagian soket dari kabel bodi motor Anda.

BACA JUGA:Bagi Anda Yang Memiliki Motor Matic ! Kenali Ini 5 Kelebihan Mengisi BBM Pertamax Turbo Untuk Motor Matic

BACA JUGA:Sering Terabaikan! Inilah 10 Cara Merawat Sistem Kelistrikan Motor Matic agar Tidak Mudah Konslet, Wajib Tahu!

Dan jika ditemukan ciri-ciri kabel yang mulai mengelupas maka Anda perlu segera menggantinya.

Selain itu, jangan menunggu untuk mengganti kabel ketika kondisinya sudah parah karena bisa menyebabkan korsleting.

Pasalnya ketika hendak mengganti kabel bodi, pastikan Anda memilih kabel pengganti yang memang sesuai dengan tipe sebelumnya dan sesuai dengan motor kesayangan Anda.

3. Saklar Starter

Berikutnya adalah saklar starter menjadi komponen ketiga yang harus Anda jaga dalam sistem kelistrikan sepeda motor.

BACA JUGA:Hindari ! Ini 5 Kebiasaan Buruk, Yang Dapat Membuat Motor Baru Mudah Rusak

BACA JUGA:Bingung Milih Motor Listrik? Inilah Beberapa Rekomendasi Motor Listrik Volta Beserta Harganya

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan