Mudah Ditemukan ! Terapkan Menjadi Rutinitas, Ini 7 Rekomendasi Minuman Mampu Meningkatkan Kesehatan Otak
Mudah Ditemukan ! Terapkan Menjadi Rutinitas, Ini 7 Rekomendasi Minuman Mampu Meningkatkan Kesehatan Otak-iStockphoto-
Terutama saat menghadapi suasana negatif di awal minggu kerja, khususnya pada hari Senin.
Disamping itu juga, ternyata dengan anda konsumsi kopi dalam jangka panjang, dipercaya mampu mengurangi risiko terkena penyakit, yaitu;
BACA JUGA:Tidak Disangka-sangka, Ternyata Minuman Ini Bisa Bantu Turunkan Kadar Gula Darah, Apa Saja?
- stroke
- Alzheimer
2. Teh Hijau;
Sama halnya dengan kopi, teh hijau dapat meningkatkan kewaspadaan dan mengurangi gangguan dari lingkungan, seperti kebisingan di tempat kerja.
Penelitian menunjukkan bahwa teh hijau mampu memperkuat daya ingat dan konsentrasi berkat kombinasi senyawa alami yang ada di dalamnya.
BACA JUGA:Batasi Konsumsinya; Ini 9 Daftar Makanan Dan Minuman Yang Dapat Merusak Kesehatan Kulit Wajah Anda
3. Jus Beri;
Buah-buahan seperti blueberry, raspberry, blackberry, dan stroberi bukan hanya menyegarkan, tetapi juga sangat bermanfaat bagi otak.
Buah-buahan ini kaya akan antioksidan yang melindungi sel-sel dari kerusakan. Selain itu, kandungan antosianin di dalamnya dapat mendukung kesehatan memori.
Namun, penting untuk berhati-hati dengan jus yang dibeli di toko karena sering kali mengandung gula tambahan.