Ini Dia Tips untuk Mengatasi Ejakulasi Dini pada Pria
Ini Dia Tips untuk Mengatasi Ejakulasi Dini pada Pria-KlikDokter-
1. Teknik Pause-Squeeze
Salah satu metode yang dapat dicoba ialah dengan teknik pause-squeeze.
Teknik Ini dilakukan dengan cara meremas lembut batang penis saat merasa akan ejakulasi.
BACA JUGA:Kenali Penyebab Terjadinya Nyeri Pada Alat Kelamin Baik Pria Maupun Wanita
BACA JUGA:Perempuan Miliki Peran Penting Tingkatkan Kualitas Keluarga
Teknik ini juga dapat diulang agar dapat membantu dalam menunda ejakulasi tanpa bantuan remasan.
2. Masturbasi Sebelum Hubungan Seks
Beberapa pria merasa bahwa melakukan masturbasi 1 hingga 2 jam sebelum berhubungan seks akan dapat membantu dalam mengontrol ejakulasi.
Sehingga akan dapat membantu mengenali respon tubuh terhadap rangsangan, serta memungkinkan kontrol yang lebih baik.
BACA JUGA:Perilaku Seksual Menyimpang LSL, Penyumbang Terbesar HIV AIDS di Bengkulu
3. Penggunaan Kondom
Menggunakan kondom diyakini juga akan dapat mengurangi sensitivitas penis serta juga dapat menunda ejakulasi.
Pilih kondom dengan bahan lateks tebal, yang mengandung benzocaine maupun lidocaine agar mendapatkan efek mati rasa sementara.
4. Senam Kegel