5 Pasar di Mukomuko Jalin Kerjasama DLH Soal Pengangkutan Sampah

Rabu 17 Jul 2024 - 07:18 WIB
Reporter : Wahyudi
Editor : Ependi
5 Pasar di Mukomuko Jalin Kerjasama DLH Soal Pengangkutan Sampah

Dan terbaru, pihaknya juga menerima surat permohonan dari RT 03 Kelurahan Bandaratu agar dapat mengangkut sampah milik masyarakat di wilayah itu.

BACA JUGA:Ombudsman RI Apresiasi Kegiatan FKP Gelaran Polres Mukomuko

BACA JUGA:Ratusan Rumah Warga Mukomuko Rawan Longsor dan Banjir

"Yang baru mengajukan yaitu dari RT 03 Kelurahan Bandaratu. Kalau yang sudah itu baru ada 5 pasar, 1 perumnas, dan 1 RS Al Barra," pungkasnya. (*)

Kategori :