Mengungkap Manfaat dari Kacang Tanah Untuk Bayi serta Ibu Menyusui

Ilustrasi-ist-

Kandungan asam folat yang terdapat di dalam kacang tanah, sangatlah penting dalam  mencegah kelainan pada tabung saraf bayi.

2. Sebagai Sumber Energi Ekstra

Ibu menyusui membutuhkan tambahan energi, sehingga kacang tanah dapat  menjadi camilan yang sempurna dalam memberikan energi yang dibutuhkan ibu yang sedang menyusui. 

Kandungan lemak sehat serta kalori yang terdapat di dalam kacang tanah diyakini akan dapat membantu ibu tetap bertenaga sepanjang hari, serta dapat mendukung kebutuhan kalori yang akan dapat meningkat selama masa menyusui.

3. Dapat Mendukung Kesehatan Jantung

Kacang tanah ternyata juga kaya akan lemak tak jenuh tunggal yang sangat  baik dalam kesehatan jantung. 

BACA JUGA:Wow! Ternyata Ini Kandungan dan 7 khasiat dari Kacang Kenari untuk Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Ibu Hamil Wajib Coba ! Ternyata, Kacang Edamame Begitu Dahsyat Manfaatnya Untuk Ibu Hamil

Dengan mengonsumsi kacang tanah secara teratur, maka akan dapat membantu dalam menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL) serta juga dapat meningkatkan kolesterol baik (HDL), sehingga ini sangat penting untuk menjaga kesehatan jantung ibu selama menyusui.

4. Dapat Mencegah Kekurangan Zat Besi

Kacang tanah merupakan sumber zat besi yang baik, yang sangat penting dalam mencegah kekurangan zat besi pada ibu menyusui. 

Zat besi ini sangat diperlukan dalam produksi hemoglobin, yang akan berfungsi untuk mengangkut oksigen ke seluruh tubuh. 

Kekurangan zat besi maka akan dapat menyebabkan kelelahan serta masalah kesehatan lainnya, baik bagi ibu maupun bayi.

BACA JUGA:Menilik 7 Manfaat Kacang Merah Untuk Kesehatan Tubuh yang Jarang Orang Ketahui

BACA JUGA:Mengenal Segudang Manfaat Dari Kacang Pistachio Untuk Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan