Membantu Menurunkan Berat Badan, Inilah 5 Manfaat Tak Terduga Gelatin untuk Kesehatan

Manfaat Gelatin untuk Kesehatan -Shutterstock-

Akan tetapi, ini bukan masalah, karena anda tidak mungkin makan gelatin sebagai satu-satunya sumber protein.

Di bawah ini adalah manfaat gelatin yang wajib anda ketahui:

1. Membantu Meningkatkan Fungsi Otak dan Kesehatan Mental

Selain gelatin sangat kaya glisin, manfaat gelatin untuk kesehatan ini yang dikaitkan dengan fungsi otak.

Terdapat satu studi dari Journal of Clinical Psychopharmacol, menemukan bahwa mengonsumsi glisin secara signifikan meningkatkan memori dan aspek perhatian tertentu.

BACA JUGA:Jarang Diketahui, Ternyata Ini Manfaat dari Daun Sabang Merah untuk Kesehatan

BACA JUGA:Boleh Dijadikan Sebagai Ritinitas ! Simak Manfaat Sit Up, Bagi Kesehatan

Dengan mengonsumsi glisin juga dikaitkan dengan peningkatan beberapa gangguan kesehatan mental, seperti skizofrenia.

Kendati tidak sepenuhnya jelas apa yang menyebabkan skizofrenia, para peneliti percaya ketidakseimbangan asam amino mungkin berperan.

2. Membantu Membantu Menurunkan Berat Badan

Pada dasarnya gelatin adalah makanan yang bebas lemak dan karbohidrat.

Akan tetapi, ia bisa berubah tergantung pada cara pembuatannya.

BACA JUGA:Menakjubkan! Tertawa Bermanfaat untuk Kesehatan dan Kesejahteraan

BACA JUGA:Yuk Jangan Sampai Terlewatkan ! Kenali Manfaat Jinten Hitam, Bagi Kesehatan Yang Membuat Kamu Melongok

Walaupun demikian, secara umum manfaat gelatin untuk kesehatan memiliki kalori cukup rendah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan