10 Manfaat Daun Basil untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Membantu Mendukung Kesehatan Hati..

10 Manfaat Daun Basil untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Membantu Mendukung Kesehatan Hati..(Ilustrasi)-Pixabay-

RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Ternyata basil (Ocimum basilicum) merupakan tanaman yang daunnya sering digunakan sebagai rempah dan dan bahan makanan.

Karena sebenarnya tanaman yang berasal daerah tropis ini punya sejumlah khasiat bagi tubuh seperti antibakteri, antioksidan, anti radang, dan antijamur.

Apalagi daun basil memiliki aroma dan bentuk yang mirip dengan daun kemangi, tetapi sedikit lebih tebal dan berwarna lebih hijau.

Nyatanya selain menjadi bumbu andalan dalam masakan, daun basil juga memiliki banyak manfaat bagi kesehatan.

BACA JUGA:Kenali Manfaat dari Daun Senggugu, Mulai dari Mengobati Rematik hingga Dapat Menjaga Kesehatan Hati

BACA JUGA:Yuk Cari Tahu, Benarkah Daun Kecapi Bermanfaat bagi Kesehatan? Simak Penjelasannya...

Selain itu, basil memiliki beberapa kandungan nutrisi yang baik untuk tubuh.

Namun di dalam 5 gram daun basil segar, dapat ditemukan 1 kalori, 0,2 gram protein, 0,1 gram karbohidrat, dan 0,1 gram serat.

Dan bahkan tidak ditemukan kandungan lemak ataupun gula dalam daun basil.

 

Mengenal Manfaat Daun Basil

BACA JUGA:Sering Dianggap Gulma, Ini Dia Manfaat dari Daun Babadotan untuk Kesehatan

BACA JUGA:Memiliki Bau yang Menyengat, Ternyata Daun Sembukan Kaya akan Manfaat untuk Kesehatan

Apalagi ternyata pada daun basil, juga dikenal sebagai Saint Joseph’s wort, mengandung berbagai makronutrien seperti kalsium dan vitamin K, serta antioksidan yang bermanfaat bagi kesehatan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan