Banner Dempo - kenedi

Ini Dia 9 Manfaat dari Biji Rambutan untuk Kesehatan yang Wajib Kalian Ketahui...

Manfaat biji buah rambutan-Istimewa-

Kanker prostat, kanker payudara, serta kanker paru-paru dapat dihadang dengan mengkonsumsi biji rambutan secara rutin.

7. Dapat Menjaga Kesehatan Kulit

Kandungan vitamin C yang terdapat pada biji rambutan akan dapat membantu dalam menjaga kesehatan kulit, serta akan dapat mencegah keriput, dan juga akan dapat meningkatkan produksi kolagen. 

Selain itu, sifat anti inflamasi dari biji rambutan akan dapat membantu dalam mengatasi masalah kulit seperti eksim hingga jerawat.

8. Dapat Menjaga Kesehatan Jantung

Hasil dari beberapa penelitian telah membuktikan bahwa lemak tak jenuh, asam amino, serta asam lemak yang terdapat di dalam biji akan dapat membantu dalam menurunkan kadar kolesterol darah maupun tekanan darah.

BACA JUGA:Ini Dia 5 Manfaat dari Minyak Biji Wortel yang Baik untuk Kesehatan Kulit

BACA JUGA:Selain Daunya, Biji Kelor Ternyata Menyimpan Segudang Manfaat Luar Biasa Bagi Kesehatan yang Jarang Diketahui

9. Dapat Menurunkan Berat Badan

Beberapa dari penelitian mengungkapkan bahwa kandungan serat tinggi yang terdapat di dalam biji rambutan akan dapat membantu untuk menjaga kesehatan pencernaan serta bahkan akan daapt menurunkan berat badan.

Efek Samping dan Peringatan dari mengkonsumsi biji rambutan

Meskipun biji rambutan menjanjikan berbagai macam manfaat kesehatan, kita juga tidak boleh melupakan bahwa setiap kebaikan juga akan memiliki sisi yang perlu diperhatikan. 

Beberapa orang mungkin akan mengalami reaksi alergi setelah mengkonsumsi biji rambutan, seperti gatal-gatal, ruam, sakit kepala, maupun sesak napas. 

Jika mengalami salah satu dari efek yang telah dijelaskan di atas, ada baiknya segera hentikan dari mengkonsumsi biji rambutan dan segera cari bantuan medis.

BACA JUGA:11 Manfaat Biji Semangka Bagi Kesehatan Tubuh, Sayang Banget Kalau Langsung Dibuang

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan