Banner Dempo - kenedi

Khusus Bagi Pengguna HP Xiaomi, Berikut Tips Serta Cara Membuka HP Xiaomi Yang Lupa Password Tanpa Reset

Khusus Bagi Pengguna HP Xiaomi, Berikut Tips Serta Cara Membuka HP Xiaomi Yang Lupa Password Tanpa Reset-Shutterstock -

- Nantinya pengguna akan dialihkan ke layar recovery mode, saat sudah masuk ke recovery mode lepaskan button volume atas dan power.

- Lalu pilih menu “Wipe Data” lalu menu “Wipe All Data”.

- Selanjutnya klik “Confirm” untuk menghapus semua data pengguna.

BACA JUGA:Ini 10 Rekomendasi Jenis HP Murah RAM Besar Dan Lancar Terbaru Sepanjang 2024

BACA JUGA:Pengguna HP Android Wajib Waspada, Ternyata Ada Malware yang Bisa Curi Kode OTP, Simak Faktanya

- Langkah berikutnya anda dapat Memilih akun Google yang terintegrasi dengan ponsel tersebut saat meminta kata sandi untuk mengelola pengaturan ponsel.

- Kemudian Memasukkan akun Google dan password.

- Ikuti semua instruksi lanjutan sampai proses pengaturan ponsel selesai.

2. Solusi Lupa Kata Sandi dengan Akun Google yang Belum Tersinkronisasi

BACA JUGA:Bukan Asal Colok ! Ternyata Ngecas HP Agar Cepat Penuh Itu Ada Caranya? Simak Penjelasannya Berikut Ini

BACA JUGA:Bingung Nyari HP Dengan Rating Proteksi IP54? Berikut 5 HP Realme Termurah Dengan Rating Proteksi IP54

Cara alternatif lainnya tetap menggunakan akun Google, namun belum tersinkronisasi dengan akun Google di smartphone Xiaomi. Cara ini ada kemungkinan akan menyebabkan data anda hilang.

Dibawah ini langkah-langkahnya.

- Lamhkah yang pertama adalah dengan mematikan smartphone.

- Kemudian tekan button volume atas dan power secara bersamaan dan tahan.

BACA JUGA:Ini Akibat Fatalnya Bila Kita Sering Menyuruh Anak Untuk Bermain HP Terlalu Lama, Beresiko Untuk Kesehatan

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan