Banyak Yang Belum Tau, Ternyata Ada 10 Jenis Motor Yang Beredar di Jalanan, Skutic Hingga Dual bike

Banyak Yang Belum Tau, Ternyata Ada 10 Jenis Motor Yang Beredar di Jalanan, Skutic Hingga Dual bike-freepik.com-

BACA JUGA:Dijuluki Motor Seribu Umat, Berikut Keunggulan Motor Honda Beat Yang Sulit Dikalahkan Kompetitor

Menariknya, Tampilannya yang keren membuat banyak anak muda yang mengincar motor scrambler ini.

9. Power cruiser

Jenis motor yang terakhir adalah motor berjenis power cruiser dengan tenaga sangat besar sehingga bisa melaju sangat cepat.

Tapi ingat, motor ini gak ada sangkut-pautnya dengan  motor cruiser apalagi sport.

BACA JUGA:Ban Tubeless Motor Anda Sering Kempes? Coba Perhatikan Faktor Penyebabnya Berikut Ini

BACA JUGA:Jangan Dibiasakan, Beberapa Efek Buruk Sering Biarkan Bensin Motor Sampai Habis, Yuk Disimak!!

Dari segi kenyamanan, bodi power cruiser lebih besar dari kedua motor tersebut, namum tetap bisa digunakan pada dua jalanan.

10. Dual bike

Lalu ada motor dual  bike yang bentuknya mirip sepeda motor trail.

Namun motor ini bisa digunakan pada jalanan beraspal atau off road.

BACA JUGA:Prospek Cerah Industri Karoseri Bus Indonesia

BACA JUGA:Super Hemat! 6 Rekomendasi Motor Paling Irit Bahan Bakar, Ada Yang Tembus Hingga 60 km/liter

Berbeda dengan dirt bike yang hanya bisa digunakan off-road, padahal jika dilihat sekilas dari segi mesin hanya mampu menghasilkan tenaga rendah.

Apalagi dengan adanya regulasi emisi ketat membuat tenaga harus bisa mengandalkan ban agar bisa berjalan di dua jenis jalan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan