Bercita- cita Menjadi Vlogger Profesional? Berikut 4 Rekomendasi Kamera Mirrorlless Terbaik Untuk Vlogging
Bercita- cita Menjadi Vlogger Profesional? Berikut 4 Rekomendasi Kamera Mirrorlless Terbaik Untuk Vlogging-Freepik.com-
ZV-1 juga dilengkapi mikrofon internal yang berkualitas tinggi untuk audio yang jernih.
4. Panasonic Lumix GH5
Kamera yang dinobatkan sebagai sang juara vlogger profesional ini, menawarkan segudang fitur-fitur yang lengkap.
BACA JUGA:Trik Mengatasi HP Lemot Akibat Kepenuhan Memori. Yang Ampuh.
BACA JUGA:Banyak Yang Belum Tau, Ternyata 10 Cara Ini Terbukti Ampuh Menghilangkan Jamur Pada HP..
Kamera ini sudah mensuport kualitas video 4k 60 fps yang luar biasa, apalagi panasonic Lumix GH5 ini sudah memiliki stabilitas gambar 5 sumbu untuk membuat video yang mulus, dan b fitur canggih lainnya untuk kontrol kreatif maksimal.
Apalagi kamera ini juga memiliki fitur V-Log L yang dapat menghasilkan rentang dinamis yang luas untuk pengeditan yang lebih fleksibel.
Panasonic GH5 juga sudah dilengkapi dengan jack headphone dan mikrofon untuk audio berkualitas tinggi.
Penggunaan kamera ini sangat cocok untuk vlogger yang membuat video sinematik, video traveling, ataupun video drone.
Memilih kamera vlogging terbaik bergantung pada kebutuhan dan anggaran Anda.
Jika Anda mencari kualitas gambar terbaik, pertimbangkan Fujifilm X-T30 atau Canon PowerShot G7 Mark III.
Panasonic Lumix GH5 adalah pilihan tepat bagi vlogger profesional yang membutuhkan kontrol kreatif maksimal.
Dan bagi pemula yang menginginkan kamera mudah digunakan dengan kemampuan vlogging lengkap, Sony ZV-1 bisa menjadi jawabannya.