Jangan Bosan! 7 Jenis Makanan Ini Dapat Mengurangi Risiko Terkena Kanker
Jenis-jenis Makanan Ini Dapat Mengurangi Risiko Terkena Kanker-NET-
Adapun jenis kacang-kacangan termasuk;
- buncis
- lentil
Terdapat kandungan kaya akan nutrisi yang memiliki sifat pelindung kanker, seperti;
- serat
- mineral.
Selain itu juga didalam kacang-kacangan terdapat kandungan zat bioaktif, termasuk senyawa fenolik, yang bisa membantu mengurangi terjadinya peradangan.
BACA JUGA:Bikin Merinding! Hanjuang Banyak Menghuni Makam, Bisa Obat Sakit Gigi & Khasiatnya Buat Ketagihan...
BACA JUGA:Hati-Hati! Ini 4 Efek Samping Konsumsi Emping Melinjo Bagi Kesehatan &an Cara Mengatasinya
Serta dapat melindungi dari kerusakan sel, untuk itu dapat menambah efek perlindungan kanker.
Tidak kalah penting juga, dengan adanya kandungan serat yang tinggi didalam kacang-kacangan tersebut.
Maka jika anda menambahkan kacang-kacangan ke dalam makanan, memungkinkan akan dapat memberikan dampak yang signifikan pada risiko terkena kanker kolorektal.
Bahkan, dengan secara teratur mengkonsumsi kacang-kacangan dipercaya mampu menurunkan risiko terkena kanker lainnya, seperti;
BACA JUGA:Cara Menyimpan Kue Kering Lebaran Agar Tetap Awet dan Tidak Berjamur. Lakukan 5 Cara Ini...
BACA JUGA:Jarang Diketahui, Deretan Tanaman Termahal di Indonesia yang Mencapai Ratusan Juta