Halusinasi Hingga Kematian, Bahaya Ngelem Bagi Kesehatan

Ilustrasi ngelem-ANTARA-

4. Mati Rasa atau Kehilangan Kesadaran

Efek ini juga serupa dengen orang yang mengkonsumsi Narkoba dalam jangka waktu yang lama.

Ketika bahan kimia yang masuk ke dalam tubuh maka lama kelamaan akan menon-aktifkan kinerja otak sehingga otak tidak dapat mengkoordinasi organ-organ tubuh yang ada.

Ketika otak tidak mampu untuk mengkoordinasikan organ-organ tubuh tentu akan mengakibatkan fungsi tubuh menjadi tidak normal.

BACA JUGA:Jajaki Koalisi Partai Politik Dalam Pilkada. Begini Sikap Golkar Bengkulu

BACA JUGA:Mau Tetap Sehat Selama Lebaran! Ini 4 Tips Memilih Suplemen Agar Tidak Mudah Sakit

5. Susah Bicara

Susah bicara dalam hal ini adalah bahwa hal tersebut merupakan efek yang serupa antara orang yang menghirup lem dalam jangka pendek dengan orang yang mengkonsumsi Narkoba.

Susah berbicara ini terjadi dikarenakan fungsi sistem saraf yang terganggu akibat kinerja otak yang menurun sehingga berpengaruh pada kemampuan berbicara.

6. Kerusakan Otak

Yang paling mengerikan dan berbahaya dari “Ngelem” adalah kerusakan otak.

Hal tersebut bisa terjadi karena sifat bahan kimia yang merusak organ otak apabila masuk kedalam tubuh kita.

BACA JUGA:Gegara Yusril, Mediasi Gubernur Soal Tabat BU-Lebong Mundur

BACA JUGA:Masa Tahanan 333 Napi Dipangkas, 1 Napi Langsung Bebas

Otak merupakan organ yang terpenting dan sangat menunjang bagian tubuh lain.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan