Sambut Idul Fitri, Kodim 0428/MM Gelar Bazar Murah di Mukomuko

Kodim 0428/Mukomuko saat menggelar bazar murah-Radar Utara/ Wahyudi -

Sementara itu Wabup Mukomuko, Wasri yang meninjau langsung kegiatan itu mengatakan. Pemkab Mukomuko mengapresiasi bazar murah yang dilaksanakan Kodim 0428/Mukomuko.

Sebab kegiatan semacam ini, sedang dibutuhkan oleh masyarakat, lantaran terjadinya lonjakan harga sembako jelang Idul Fitri. Sebelum bazar murah Kodim ini digelar.

Pemkab Mukomuko sudah menggelar pasar murah atau gerakan pangan murah (GPM) di 10 titik se-kabupaten Mukomuko. Kegiatan-kegiatan yang menyediakan sembako murah sangat membantu warga.

BACA JUGA:5 Kecamatan di Mukomuko Butuh Pembangunan Listrik

BACA JUGA: Cegah Korupsi, Perkuat Integritas dan SDM Pengelola Keuangan

Terbukti, setiap titik selalu diserbu warga. Termasuk bazar murah Kodim 0428/Mukomuko. Wabup menyampaikan permohonan maaf lantaran Pemkab membatasi jumlah pembelian sembako murah. Pasalnya stok terbatas sehingga jumlah pembelian harus dibatasi agar kebagian semua.

"Kami dari Pemkab Mukomuko mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang sudah mensukseskan gerakan pangan murah ini," pungkasnya. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan