Sanksi Tegas ASN Nambah Libur !

Sekda BU, H Fitriansyah, S.STP, MM -Radar Utara/Benny Siswanto-
Jebakan defisit anggaran, atas asumsi anggaran yang disepakati eksekuti dan legislatif di Bengkulu yang lazimnya bakal ditampal dengan pembiayaan netto daerah.
Anatomi belanja daerah sebesar Rp 13.471,94 miliar layaknya pepatah "besarlah pasak daripada tiang" itu, sudah direngkuh mendominasi untuk Belanja Pegawai di angka 5.444,06 miliar.
Kemudian pos Belanja Barang dan Jasa, yang salah satu peruntukannya adalah tempat bersemayam anggaran untuk gaji para non ASN atau honorer, plotingnya di angka 3.608,70 miliar.