Jangan Anda Anggap Sepele Telat Makan ! Ini 6 Dampak Buruknya Yang Dapat Anda Alami

Jangan Anda Anggap Sepele Telat Makan ! Ini 6 Dampak Buruknya Yang Dapat Anda Alami-NET -

2. Mengganggu Sistem Metabolisme

Sistem metabolisme berfungsi untuk mengubah makanan yang kita konsumsi menjadi energi. 

BACA JUGA:Kenali Propolis Serta Manfaatnya Bagi Kesehatan Tubuh Kita Yang Jarang Diketahui

BACA JUGA:Bagi Para Perokok ! Kenali Dampak Merokok Bagi Kesehatan Mental Gen Z

Namun, ketika tubuh tidak mendapatkan asupan makanan, sistem ini akan menganggap situasi tersebut sebagai keadaan darurat dan mulai menghemat pembakaran kalori. 

Jika kebiasaan ini berlangsung terus-menerus, hal itu dapat mengganggu fungsi metabolisme.

Menurut Dr. Virly, tubuh akan beradaptasi dengan proses metabolisme yang lebih lambat, sehingga asupan energi menjadi lebih sedikit. 

Akibatnya, tubuh akan lebih cepat merasa lelah.

BACA JUGA:Jarang Diketahui ! Temukan Manfaat Gambir Bagi Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Jarang Diketahui ! Temukan Manfaat Gambir Bagi Kesehatan Tubuh

3. Produktivitas Menurun

Tanpa disadari, kebiasaan menunda makan dapat berdampak pada tingkat produktivitas seseorang. Makanan berfungsi sebagai sumber energi yang penting untuk aktivitas sehari-hari. 

Ketika energi tidak tercukupi, tubuh akan mengirim sinyal untuk beristirahat, yang sering kali membuat Anda merasa mengantuk. 

Selain itu, tubuh juga bisa menjadi lemas, sehingga menurunkan kemampuan Anda untuk berkonsentrasi, bergerak, atau berpikir dengan jelas.

BACA JUGA:Umat Muslim Wajib Tahu ! Ini Sederet Manfaat Tahajud Bagi Kesehatan

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan