Mengungkap Rahasia dari Manfaat Daun Belimbing Wuluh yang Jarang Diketahui

Ilustrasi-PIXABAY-

Kandungan vitamin C yang terdapat di dalam daun belimbing wuluh juga dipercaya akan dapat membantu dalam menjaga kesehatan kulit dengan  cara memperbaiki kerusakan sel serta meningkatkan produksi kolagen. 

7. Dapat Menjaga Kesehatan Mata

Kandungan senyawa lutein serta zeaksantin yang terdapat pada daun belimbing wuluh juga diyakini akan dapat membantu dalam menjaga kesehatan mata dengan cara melindungi mata dari kerusakan yang diakibatkan oleh sinar UV serta radikal bebas. 

BACA JUGA:Jarang Diketahui Ternyata Daun Karet Kebo Punya Segudang Manfaat

BACA JUGA:Yuk Mom, Di Coba ! Kenali 7 Manfaat Masak Nasi Dengan Daun Jeruk

8. Dapat Mengatasi Masalah Pernapasan

Di dalam daun belimbing wuluh juga mengandung senyawa antibakteri yang  akan dapat membantu dalam mengatasi infeksi saluran pernapasan, seperti batuk serta pilek. 

Daun belimbing wuluh juga dipercaya akan dapat membantu dalam melancarkan saluran pernapasan bahkan dapat meredakan gejala sesak napas. 

Sementara, kandungan senyawa anti inflamasi yang terdapat di dalam daun belimbing wuluh juga dipercaya akan dapat membantu dalam mengurangi gejala asma, seperti sesak nafas hingga batuk.

9. Dapat Memelihara Kesehatan Gigi dan Mulut

Daun belimbing wuluh juga dipercaya akan dapat memelihara kesehatan gigi serta mulut. 

BACA JUGA:Sering Pandang Sebelah Mata,Ternyata Daun Komba Menyimpan Berbagai Manfaat

BACA JUGA:Inilah Sederet Manfaat Ajaib Daun Sambung Nyawa untuk Wajah yang Bikin Anda Melongo

Kandungan senyawa-senyawa yang terdapat di dalam daun belimbing wuluh  dipercaya akan dapat membantu  dalam mengurangi pertumbuhan bakteri serta jamur yang akan dapat menyebabkan plak gigi, karies gigi, hingga bau mulut.

10. Dapat Menjaga Kesehatan Jantung

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan