Banyak yang Belum Tau! Ini Sederet Manfaat Buah Nipah Untuk Kesehatan Tubuh, Bisa Bantu Cegah Diabetes!

Senin 02 Sep 2024 - 16:37 WIB
Reporter : Muhamad Ardhia
Editor : Ependi

- Kadar abu 2,35%

- Protein 4,23

- Karbohidrat 52,14%

BACA JUGA:Kenali Empat Golongan Darah Langkah Yang Jarang Diketahui

BACA JUGA:Awas ! Kenali 6 Bahaya Apabila Tidak Mencuci Buah Sebelum Dimakan

- Serat kasar 24,14%

- Lemak 1,06%

- Kalori 226,29 kal / 100 gr

- Seng 17,13 mg / kg

- Besi 405,32 mg / kg

BACA JUGA:Sering Merasakan Mulas Namun Tidak BAB, Ternyata Ini 5 Penyebabnya

BACA JUGA:Waspada Cacar Monyet di Indonesia: Gejala, Penyebaran, dan Upaya Penanganan

Pada buah Nipah memiliki kandungan karbohidrat, protein dan kadar gula yang cukup baik. 

Yang mana ini membuatnya memiliki potensi sebagai bahan pengganti makanan pokok seperti beras, jagung dan sagu, atau untuk olahan diversifikasi pangan. Selain itu terdapat vitamin C yang memberikan rasa segar pada buah mudanya melansir dari penelitian Subiandono et.al (2011).

Tentunya ini bagus untuk yang sedang mengurangi makanan berupa nasi, atau yang sedang menjalani program diet.

Karena pada buah yang sudah tua mengandung protein, kalsium, fosfor, beta-N dan karbohidrat yang cukup baik pula. 

Kategori :