Jumlah DP4 Kabupaten Bengkulu Utara yang menjadi "pelototan" Pantarlih dengan waktu maksimal hingga 25 Juli itu, berjumlah 217.589 pemilih.
Jumlah tersebut, terbagi dalam 110.250 sebagai calon pemilih laki-laki dan 107.339 sebagai calon pemilih perempuan. Jujugan pemutahiran data tersebut, di dalam data menjadi komposan 96.657 kepala keluarga.
Saat pelaksanaan pantarlih, estimasi lokus penyeleggaran Pilkada 2024 di daerah ini sebanyak 499 Tempat Pemungutan Suara dengan jumlah pemilih maksimal 500 pemilih per TPS.
Kategori :