- desain yang simple atau ringkas
- berbagai fitur modern, seperti;
BACA JUGA:Tidak Perlu Langsung Bawak ke Bengkel! Ini Cara Memoles Cat Mobil yang Kusam di Rumah
*Lampu LED
*Sistem ISS (Idling Stop System),sebagai penghemat dalam mengkonsumsi bahan bakar.
2. Motor Honda Vario 160;
Di Negara Indonesia sepeda motor Honda Vario 160, dinilai menjadi salah satu jenis skutik premium yang banyak memiliki penggemar setianya.
Sepeda motor Honda Vario 160 keluaran tahun 2024 ini sudah dilengkapi dengan mesin yang lebih bertenaga.
BACA JUGA:Harus Tahu! Mana Lebih Hemat Bahan Bakar Antara Mobil Matic Atau Mobil Manual?
BACA JUGA:Bukan Sekedar Gaya-Gayaan! Ini Beberapa Manfaat Penting Sarung Tangan Motor
Selain itu bahwa sepeda motor Honda Series keluaran tahun 2024 juga sudah menawarkan kenyamanan pengemudi saat berkendara, yaitu dengan fitur-fitur cangih, seperti;
- Keyless ignition
- panel instrumen digital
- ruang penyimpanan sangat lapang dibawah jok.
BACA JUGA:Ternyata, Ini Alasan Harus Menyalakan Lampu Utama Motor Disiang Hari