Pengelola Pasar Papringan juga menyediakan area permainan anak-anak, perpustakaan mini, musala, hingga homestay di rumah warga Ngadiprono.
Rute menuju Pasar Papringan bisa ditempuh kurang lebih 30 menit dari alun-alun Kota Temanggung kea rah jalan raya Parakan-Kedu.
Rute ini biasa dilintasi bagi masyarakat yang bepergian ke Solo, Magelang atau Wonosobo melalui jalur tengah.
Sumber : Indonesia.go.id
Kategori :