Dari hasil studi dari negara American cancer society, melakukan penelitian dengan fokus pada kegiatan fisik yaitu berjalan kaki.
Dari penemuan itu terungkap bahwa wanita yang melakukan jalan kaki selama 7 jam atau lebih, pada waktu seminggu akan memberikan risiko 14% lebih rendah diserang kanker payudara.
Sebaliknya, bagi mereka yang melakukan berjalan kaki selama 3 jam bahkan kurang dalam seminggu.
BACA JUGA: 5 Manfaat Kesehatan Bunga Telang yang Tidak Diketahui Banyak Orang
BACA JUGA: Jelang Pencoblosan, Petugas PLN ke Kantor Camat. Ada Apa?
Selain itu juga, ternyata dengan berjalan kaki dapat memberikan perlindungan terhadap risiko terkena kanker payudara.
4. Dapat membantu meredakan nyeri sendi;
Dalam beberapa penelitian juga mengungkap bahwa dengan berjalan kaki dapat mengurangi rasa sakit yang ada kaitannya dengan arthritis.
Bahwa berjalan 5-6 mil (8-10 km) dalam seminggu bisa mencegah terbentuknya arthritis.
Selain itu juga, diketahui bahwa dengan berjalan kaki dapat membantu meningkatkan kesehatan persendian.
BACA JUGA: Demam Berdarah Menyerang Warga, Puskesmas dan Desa Lakukan Ini...
BACA JUGA:Hiburan Rakyat HUT Mukomuko Masih Abu-abu
Bahkan dengan melakukan kebiasaan berjalan kaki dapat juga melindungi bagian persendian, terutama pada bagian lutut, pinggul.
Dengan memberikan pelumas pada bagian sendi dan dapat juga memperkuat otot yang membantu menopangnya.
5. Dapat meningkatkan fungsi imun;
Dengan rutin melakukan aktifitas fisik berjalan kaki dapat memperkuat perlindungan pada tubuh, seperti pada penyakit musiman yaitu flu dan pilek.