6 Tips Aman Berkendara Motor ketika Sedang Berpuasa

Jumat 07 Mar 2025 - 16:02 WIB
Reporter : Muhamad Ardhia
Editor : Ependi

BACA JUGA:Ini Dia 7 Tips Agar Tidak Ngantuk di Siang Hari selama Berpuasa, Yuk Cek Selengkapnya Disini!

Maka direkomendasikan jeda terlebih dahulu untuk memulihkan konsentrasi, sekitar minimal 15 menit.

Lalu, agar tubuh tetap fit saat berkendara, sebelum mengendarai sepeda motor sebaiknya lakukan peregangan tubuh terlebih dahulu.

Usahakan Kecepatan mengendarai sepeda motor, disesuaikan dengan kondisi keadaan lalu lintas.

Umumnya, saat jam-jam pulang kantor atau menjelang waktu berbuka puasa, pengendara lain banyak yang terburu-buru dalam berkendara.

Maka, jika anda termasuk salah satu pengendara motor yang paham safety riding, maka anda harus lebih berhati-hati ketika berkendara.

BACA JUGA:5 Cara Berpuasa Sehat dan Aman selama Bulan Ramadhan yang Gampang Diterapkan

BACA JUGA:Siapa Sangka Ternyata Ini 5 Makanan yang Menyebabkan Haus Pada saat Berpuasa, Sebaiknya Dihindari Ketika Sahur

Selain itu, disarankan untuk anda, antur kecepatan berkendara sepeda motor, disesuaikan dengan kondisi jalan yang dilewati.

Apabila anda mendapati kondisi jalan macet, maka anda sebaiknya berkendara dengan perlahan, serta anda tidak disarankan untuk memaksa menyalipi kendaraan lain secara sembarangan.

Usahakan Selalu olahraga dan istirahat yang cukup

Selain itu anda disarankan selalu berolahraga dengan rutin pada setiap hatinya.

Kendati memang sedang menjalankan ibada puasa pada bulan suci ramadhan, anda masih tetap dianjurkan untuk berolahraga ringan.

BACA JUGA:Inilah 6 Tips Menahan Haus Selama Berpuasa yang Terbukti Efektif

BACA JUGA:Ini 6 Cara Menjaga Agar Kulit Tetap Sehat dan Segar Saat Berpuasa di Bulan Suci Ramadhan

Misalnya dengan setiap pagi atau sore, sempatkan waktu 15-30 menit untuk jogging atau bisa juga dengan angkat beban.

Artinya, ketika anda sedang berkendara, dan mengalami kelelahan atau konsentrasi anda berkurang.

Kategori :