Beberapa Jenis Tanaman yang Dapat Dijadikan Obat Alami untuk Penderita Jantung Bengkak

Kamis 07 Nov 2024 - 08:18 WIB
Reporter : Arie Ade Putra
Editor : Ependi

BACA JUGA:Benarkah Jantung Pisang Dapat Menurunkan Kadar Kolesterol ? Simak Fakta Dan Cara mengolahnya Berikut

BACA JUGA:Begini Kata IDI, Sikapi Potensi Henting Jantung pada Atlet

Selain itu terong ungu juga diyakini akan dapat dimanfaatkan untuk dijadikan sebagai obat penyakit jantung bengkak.

5. Buah Mengkudu

Buah mengkudu ternyata dapat digunakan sebagai ramuan tradisional yang dapat digunakan untuk mengatasi masalah jantung bengkak. 

Di dalam buah mengkudu terdapat kandungan antioksidan yang cukup tinggi yang dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

Bagi kalian yang sering mengalami kelelahan serta kelesuan yang diakibatkan oleh pembengkakan jantung, maka kalian dapat untuk mencoba khasiat dari buah mengkudu ini. 

BACA JUGA:Mengulik 8 Manfaat Luar Biasa 'Gula Jawa' Bagi Kesehatan Dapat Menjaga Kesehatan Jantung dan Turunkan Kolester

BACA JUGA:Dari Kesehatan Jantung hingga Energi Tinggi: Ini 8 Manfaat Buah Pinang

Kalian dapat mencampur buah mengkudu untuk diolah sebagai jus. 

Kalian dapat menambahkan madu murni agar buah mengkudu yang dijadikan jus tidak terasa pahit.

Dengan mengkonsumsi jus buah mengkudu secara teratur, maka akan dapat membantu untuk mengatasi masalah jantung bengkak.  

6. Anggur

Di dalam buah anggur juga terdapat berbagai kandungan senyawa polifenol seperti asam fenolik, flavonoid, serta resveratrol yang juga dipercaya akan dapat mengurangi risiko penyakit jantung bengkak.

BACA JUGA:Inilah Sederet Manfaat Luar Biasa Ubi Jalar bagi Kesehatan Jantung Serta Cara Menikmati Ubi Jalar

BACA JUGA:Mau Kesehatan Jantung Anda Selalu Terjaga ! Pahami 8 Hal Yang Mampu Menyehatkan Jantung Dan Memperlambat Penua

Kategori :