BACA JUGA:Yuk Kenali 10 Manfaat dari Bawang Dayak untuk Kesehatan Tubuh
6. Dapat Melancarkan Pernapasan
Dengan mengkonsumsi bawang merah mentah juga dipercaya akan dapat membantu dalam mengatasi lendir yang dapat menghambat jalur pernapasan.
Bawang merah mentah juga memiliki sifat ekspektoran yang akan dapat membantu dalam melancarkan pernapasan serta akan dapat meredakan batuk.
Sifat ekspektoran yang terdapat pada bawang merah mentah akan berfungsi dalam merangsang pengeluaran lendir dari saluran pernapasan, sehingga akan dapat membantu untuk membersihkan jalur nafas serta juga akan mengurangi gejala batuk.
BACA JUGA:Jangan Asal Buang, Ternyata Kulit Bawang Menyimpan Berbagai Manfaat Bagi Kesehatan Tubuh
BACA JUGA:Mengungkap Manfaat Rahasia Tersembunyi dari Bunga dari Bawang Merah untuk Kesehatan
Di dalam bawang merah mentah juga mengandung senyawa anti-inflamasi serta senyawa antibakteri yang akan dapat membantu dalam melawan infeksi serta peradangan pada saluran pernapasan. (*o*)