Tidak Selalu Memberikan Manfaat ! Ketahui Efek Samping Konsumsi Putih Telur, Jika Kebanyakan
Tidak Selalu Memberikan Manfaat ! Ketahui Efek Samping Konsumsi Putih Telur, Jika Kebanyakan-svehlik-
- alergi
- gangguan pencernaan
- kekurangan biotin
- risiko keracunan Salmonella.
BACA JUGA:Temukan Sebelas Manfaat Mengkonsumsi Telur Bebek Yang Sangat Baik Untuk Kesehatan Tubuh
BACA JUGA:Cara untuk Memilih Telur yang Baik dan Juga Berkualitas
Pastikan untuk mengonsumsi putih telur dalam porsi yang seimbang dan memasaknya dengan benar agar aman untuk dikonsumsi.
Sebagai informasi, Menurut para ahli, konsumsi protein dalam jumlah tinggi dapat berisiko bagi individu yang mengalami masalah ginjal.
Orang dengan laju filtrasi glomerulus (GFR) yang rendah berisiko mengalami cedera ginjal akut akibat tingginya nilai biologis protein dalam putih telur.
Rekomendasi asupan harian bagi mereka yang memiliki gangguan fungsi ginjal adalah sekitar 0,6 hingga 0,8 gram protein.
BACA JUGA:Nikmati Sensasi Manfaat Konsumsi Telur Bebek Mentah DiCampur Madu, Membuat Kamu Ketagihan
BACA JUGA:Wanita Wajib Coba ! Ini Manfaat Konsumsi Teh Telur Bagi Kesehatan Wanita
Namun, para dokter menyarankan agar 60 persen dari total protein yang dikonsumsi berasal dari telur, meskipun GFR rendah.
Sangat penting untuk berkonsultasi dengan dokter dan membahas secara mendetail manfaat serta risiko mengonsumsi putih telur sebelum memutuskan untuk memasukkannya ke dalam diet, terutama jika Anda memiliki masalah ginjal atau hati.
Mengacu pada National Health Services UK, telur bisa menjadi pilihan makanan sehat, tetapi sebaiknya dimasak tanpa tambahan garam atau lemak.