Jangan Di Anggap Sepele ! Ini Bahaya Apabila BAB Anda Berwarna Hitam ? Simak Penjelasan Berikut
Ilustrasi-halodoc-
- konsumsi obat bismuth subsalicylate
- konsumsi zat besi
Yang tidak juga kalah pentingnya, apabila BAB berubah menjadi warna hitam tersebut bisa juga menjadi salah satu tanda mengalami pendarahan didalam saluran pencernaan, seperti;
- lambung
- usus 12 jari
- mengindikasikan terkena kanker lambung.
BACA JUGA:Dinas Damkar Butuh Tenaga Penjinak Binatang Berbisa
BACA JUGA:Sebuah Tradisi yang Patut di Apresiasi, Takir Plontang Kearifan Lokal yang Akan Terus Lestari
Akan tetapi,,untuk menjadi lebih jelasnya lagi, berikut penjelasan dari Dokter tentang bahaya dari BAB yang berwarna hitam.
Sebagaimana dijelaskan oleh salah satu dokter spesialis bedah konsuktan bedah di gestif RSUPN yaitu dr. Cipto Mangunkusumo dan RSCM,,yaitu Dr dr.Agi Satria Putranto, Sp.B.Subsp. BD ( K).
Menjelaskan bahwa apabila feses kelaur dengan berwarna hitam, ketika sedang buang air besar, bisa jadi salah satu ciri jika seseorang tersebut mengalami kanker lambung.
" Hal itu ( jika feses berwarna hitam), kemungkinan besar merupakan salah satu tanda terdapat pendarahan yang terjadi pada saluran cerna bagian atas," tegas Dr.dr. Agi Satria Putranto, Sp.B.
BACA JUGA:Sinergi untuk Kemajuan Ekonomi Daerah
BACA JUGA:Konferwil IX PWNU, Lahirkan Konsep Strategis bagi Kemajuan NU
Selain itu juga bahwa dr.Agi juga menegaskan bahwa apabila BAB anda berubah warna menjadi hitam dapat diakibatkan oleh faktor terdapat darah yang bercampur dengan asam lambung.