418 Kafilah Siap Melaga di MTQ yang Dianggarkan 6,5 Miliar

418 Kafilah Siap Melaga di MTQ yang Dianggarkan 6,5 Miliar -Radar Utara/ Wahyudi Ndut -

Sekadar mengulas, cabang dan golongan musabaqah dan peserta dalam MTQ pada Juni mendatang itu. 

Mulai dari Cabang Seni Baca Al-Qur’an terdiri dari : 

BACA JUGA:Hari ini Launching MTQ Ke 36 Tingkat Provinsi Bengkulu di Bengkulu Utara

BACA JUGA:Juara Umum MTQ Ke VI Tingkat Kabupaten Direbut Kecamatan Ipuh

a. Golongan Tartil Al Qur'an putra dan putri : Umur pada tanggal 1 Juli 2024 maksimal : 12 tahun 11 bulan 29 hari; 

b. Golongan Tilawah Anak-anak putra dan putri, umur pada tanggal 1 Juli 2024 maksimal : 14 tahun 11 bulan 29 hari;

c. Golongan Tilawah Remaja putra dan putri umur pada tanggal 1 Juli 2024 maksimal : 24 tahun 11 bulan 29 hari;

d. Golongan Tilawah Dewasa putra dan putri Umur pada tanggal 1 Juli 2024 maksimal : 40 tahun 11 bulan 29 hari; 

BACA JUGA:MTQ Harus Menjadi Efek Kejut Ekonomi di Masyarakat

BACA JUGA:Bengkulu Utara Matangkan Persiapan Tuan Rumah MTQ Ke XXXVI Tingkat Provinsi. Berikut Jadwal Pelaksanaannya

e. Golongan Tilawah Tuna Netra putra dan putri Umur pada tanggal 1 Juli 2024 maksimal : 49 tahun 11 bulan 29 hari; 

Untuk Cabang Qira’at Al-Qur’an meliputi: 

a. Golongan Qira'at Al Qur'an Mujawwad Dewasa putra dan putri umur pada tanggal 1 Juli 2024 maksimal 40 tahun 11 bulan 29 hari 

b. Golongan Qira'at Al Qur'an Murattal Remaja putra dan putri, umur pada tanggal 1 Juli 2024 maksimal 24 tahun 11 bulan 29 hari 

c. Golongan Qira'at Al Qur'an Murattal Dewasa putra dan putri, umur pada tanggal 1 Juli 2024 maksimal 40 tahun 11 bulan 29 hari 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan