Mau Menggapai Malam Lailatul Qadar? Rasulullah Jelaskan, Ini Tanda dan Waktunya

Mau Menggapai Malam Lailatul Qadar? Rasulullah Jelaskan, Ini Tanda dan Waktunya-Net-

5. Matahari bersinar setelah malam Lailatul Qadar;

Terdapat hadits yang menunjukkan tanda-tanda datangnya Lailatul Qadar.

BACA JUGA:Jangan Dianggap Sepele! Ini Hukumnya Bagi Orang Yang Berpuasa Tapi Tidak Salat Tarawih

BACA JUGA:Jangan Sampai Salah! Ini Batas Waktu Mandi Junub Saat Puasa

صَبِيْحَةُ لَيْلَةِ الْقَدْرِ تَطْلُعُ الشَمسُ لاَ شعاع لَهَا، كَاَنَهَا طَشْتٌ حَتَّى تَرْتَفَعُ

Artinya: "Pagi hari malam Lailatul Qadar, matahari terbit tidak menyilaukan, seperti bejana hingga meninggi." (HR Muslim).

6. Lailatul Qadar ditujuh hari terakhir ramadhan;

Dari Ibnu Umar, ia menuturkan,

أَنَّ رِجَالاً مِنْ أَصْحَابِ النَّبِيِّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ أُرُوا لَيْلَةَ الْقَدْرِ فِي الْمَنَامِ فِي السَّبْعِ الْأَوَاخِرِ فَقَالَ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ أَرَى رُؤْيَاكُمْ قَدْ تَوَاطَأَتْ فِي السَّبْعِ الأَوَاخِرِ فَمَنْ كَانَ مُتَحَرِّيَهَا فَلْيَتَحَرَّهَا فِي السَّبْعِ الْأَوَاخِرِ

Artinya: "Ada beberapa orang dari kalangan sahabat Rasulullah SAW telah bermimpi melihat Lailatul Qadar pada tujuh hari yang terakhir (di bulan Ramadan). Beliau bersabda, 'Menurut pendapatku, mimpimu itu bertepatan dengan tujuh hari yang terakhir. Oleh karena itu, barang siapa yang ingin mencarinya, hendaklah dia mencarinya pada tujuh hari yang terakhir." (Muttafaq Alaih).

BACA JUGA: Ternyata.. Bukan Sekedar Untuk Hidangan Buka Puasa! Ini 8 Khasiat Kolang-Kaling Bagi Tubuh

BACA JUGA: Apakah Mencicipi Masakan Saat Puasa Membuat Batal? Simak Penjelasannya Berikut;

7. Amalan di malam Lailatul Qadar;

Sayyidah Aisyah menjelaskan hadits amalan yang dilakukan Rasulullah SAW saat malam Lailatul Qadar,

قَالَتْ: قُلْتُ يَا رَسُولَ اللَّهِ: أَرَأَيْتَ إِنْ عَلِمْتُ أَيَّ لَيْلَةٍ لَيْلَةُ الْقَدْرِ، مَا أَقُولُ فِيهَا؟ قَالَ: قُولِي: اللَّهُمَّ إِنَّكَ عَفُوٌّ تُحِبُّ الْعَفْوَ فَاعْفُ عَنِّيBACA JUGA: Apa Hukum Berpuasa Tetapi Tidak Membayar Zakat Fitrah dan 3 Syarat Wajibnya

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan