Yuk Cari Tau, Penyebab serta Cara Mengatasi Perut Kembung Setelah Berbuka Puasa

Yuk Cari Tau, Penyebab serta Cara Mengatasi Perut Kembung Setelah Berbuka Puasa-freepik.com-

Setelah seharian berpuasa, maka keinginan untuk segera makan dalam porsi besar serta cepat akan seringkali tidak terhindarkan.

Kebiasaan seperti ini akan dapat menyebabkan perut kembung karena udara yang tertelan bersama makanan serta lambung yang bekerja ekstra agar dapat mencerna makanan dalam jumlah yang banyak.

BACA JUGA:Agar Terhindar Dari Asam Lambung ! Sebaiknya 7 Jenis Minuman Ini Jangan Di Seruput Pada Saat Perut Lagi Kosong

BACA JUGA:Hormon Stres Bisa Jadi Salah Satu Penyebab Perut Bagian Bawah Lebih Buncit, Benarkah Demikian?

2. Mengkonsumsi Makanan dan Minuman yang Mengandung Gas

Beberapa dari jenis makanan serta minuman, seperti minuman bersoda, kol, brokoli, kacang-kacangan, hingga produk olahan susu, juga akan dapat meningkatkan produksi gas dalam saluran pencernaan, sehingga akan dapat menyebabkan perut kembung.

3. Kurangnya Aktivitas Fisik Setelah Makan

Langsung berbaring maupun duduk diam setelah makan juga akan dapat memperlambat proses pencernaan, yang nantinya akan dapat menyebabkan penumpukan gas serta perut kembung.

Cara untuk Mengatasi Perut Kembung Setelah Berbuka Puasa

BACA JUGA:Kalian Wajib Tahu, Ini Dia Tips Mengatasi Sakit Perut Karena Mengkonsumsi Makanan Pedas

BACA JUGA:Mau Membakar Lemak Di Perut Secara Efektif, Ini 10 Rekomendasi Jenis Olahraga Terbaik

1. Makan dengan Porsi Kecil dan Kunyah Perlahan

Usahakan kalian untuk tidak langsung makan dalam porsi yang besar pada saat berbuka.

Mulailah dengan porsi kecil serta kunyah makanan secara perlahan.

Hal ini akan dapat membantu lambung untuk mencerna makanan dengan lebih efektif sehingga akan dapat mengurangi jumlah udara yang tertelan.

BACA JUGA:Dianggap Sepele! Menaiki Tangga Ternyata Bisa Membakar Kalori Lebih Cepat, Katakan Tidak Untuk Perut Buncit

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan