Mengulik Apa Itu Buah kundang, Kandungan Nutrisi dan 5 Manfaatnya Bagi Kesehatan Tubuh

Buah Kundang-shopee.co.id-

RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Bagi sebagian orang mungkin sedikit tidak familiar dengan buah kundang.

Sebab dirangkum Agrikan Jurnal Agribisnis dan Perikanan, tanaman kundang atau yang memiliki nama ilmiah Bouea macrophylla merupakan tanaman buah tropis yang penyebarannya sangat jarang dijumpai di Indonesia.

Karena kundang merupakan salah satu pohon yang mendominasi di hutan daerah tangkapan air, buah ini sangat bermanfaat untuk menyimpan air dan melindungi daerah sekitar tangkapan air dari bahaya banjir dan erosi.

Memang iya, apabila kita lihat secara fisik, buah kundang memiliki bentuk seperti mangga.

Namun buah kundang yang memiliki rasa kecut dan manis ini membuatnya cocok untuk dijadikan bahan campuran es buah, atau untuk dimakan langsung.

BACA JUGA: Wajib Tau! 3 Buah Ini Ternyata Bisa Bantu Atasi Rambut Rontok Kamu Loh!

BACA JUGA:Kerontokan Rambut Massal di Maharashtra: Ketika Sebuah Desa Dilanda Kepanikan

Tapi, apabila anda penasaran dan ingin mencari tahu tentang buah kundang maka simak penjelasan lebih lanjut berikut ini.

Mengenal Kandungan Gizi Buah kundang

Buah satu ini lebih familiar dengan sebutan buah gandaria, mengutip Indonesian Ministry of Health Data, Indonesian Food Composition Table (IFCT, TKPI) dalam 100 gram buah kundang terdapat beberapa nutrisi seperti:

- Mengandung Kalori: 68 Kalori

- Mengandung Karbohidrat: 18,0 gram

- Mengandung Lemak: 0,1 gram

- Mengandung Beta karoten: 329 mikrogram

BACA JUGA:9 Khasiat dari Buah Alkesa bagi Kesehatan, Salah Satunya Baik untuk Hipertensi!

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan