Normalnya Berapa Kali Sih Frekuensi Buang Air yang Normal dalam Sehari? Begini Faktanya

Normalnya Berapa Kali Sih Frekuensi Buang Air yang Normal dalam Sehari? Begini Faktanya-Shutterstock-

RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Pada kenyataanya dengan memahami standar normal kebiasaan buang air kecil dan besar sangat penting untuk menjaga kesehatan. 

Padahal pada orang dewasa yang sehat, kemampuan menahan urine dan tinja selama aktivitas sehari-hari seperti berjalan, berlari, atau mengangkat benda adalah hal yang normal.

Lantas berapa kali sih buang air kecil atau besar yang dianggap normal dalam sehari?

Melansir dari Whittington Health, umumnya buang air besar terjadi 1-2 kali sehari atau setiap dua hari sekali, sedangkan buang air kecil berlangsung 3 hingga 7 kali sehari, dengan 0 hingga 1 kali pada malam hari.

BACA JUGA:Jangan Biasakan Di Tahan- Tahan ! Ini Manfaat Buang Air Besar Bagi Tubuh

BACA JUGA:Anda Susah Buang Air Kecil? Ternyata Ini Sederet Minuman untuk Mempelancar Buang Air Kecil

Pasalnya tinja yang sehat berbentuk dan lembut, sedangkan urine idealnya berwarna pucat seperti jerami, meskipun pada pagi hari warnanya bisa lebih pekat.

Kendati ada standar umum, frekuensi ini bisa bervariasi pada setiap individu.

 

Berapa sih Frekuensi Buang Air Kecil Normal dalam Sehari

Mengutip dari Medical News Today, kebanyakan orang buang air kecil sekitar 6 atau 7 kali dalam 24 jam. 

Padahal buang air kecil antara 4 hingga 10 kali sehari masih dianggap sehat, selama tidak mengganggu kualitas hidup seseorang.

BACA JUGA:Sering Buang Air Kecil, Sampai Tidur Malam Terganggu! Tidak Perlu Pusing, Ini 5 Cara Untuk Mengatasinya

BACA JUGA:Awas Jangan Dibiasakan! Ini Bahaya Menahan Buang Air Besar dan Kecil Bagi Kesehatan

Selain itu, frekuensi buang air kecil dapat berubah seiring waktu, terutama dipengaruhi oleh perubahan hormon, seperti pada kehamilan. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan