Anak Soeharto, Pimpin Komisi yang Bidangi Pangan, Hutan, Kelautan hingga Perikanan

Titiek saat menghadiri Hari Ulang Tahun Prabowo Subianto ke-73 belum lama ini.-Istimewa -

RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Peta koordinasi antara eksekutif dan legislatif di tingkat pusat, sudah mulai nampak. DPR di Senayan, Jakarta sana, telah merampungkan beberapa alat kelengkapan dewan (AKD) seperti komisi-komisi pembidangan. 

Contohnya, hasil rapat internal, Komisi IV DPR RI menyepakati dipimpin oleh Siti Hediati Hariyadi. Politisi perempuan yang akrab disapa dengan Titiek Soeharto itu, merupakan anggota Fraksi Partai Gerindra. 

Komposisi Komisi IV sendiri, berdasarkan hasil rapat yang digelar pada rapat tingkat komisi yang dipimpin oleh Wakil Ketua DPR Saan Mustopa, Selasa, 22 Oktober 2024.  

Untuk diketahui, Komisi IV ini membidangi sektor-sektor prinsip atau fundamental yakni Kehutanan, Pertanian serta Kelautan. 

BACA JUGA:Resmi, 4 Srikandi Bengkulu Jadi Anggota DPR RI, Salah Satunya dari Bengkulu Utara

BACA JUGA:Komisi II DPR RI Bahas Rancangan PKPU Berdasarkan Putusan MK dalam RDP Senin Mendatang

Adapun mitra dari Komisi IV ini meliputi 3 kementerian serta 4 badan yakni :

1. Kementerian Pertanian

2. Kementerian Kehutanan 

3. Kementerian Kelautan dan Perikanan

4. Badan Pangan Nasional 

BACA JUGA:Partai Buruh Batal Geruduk DPR

BACA JUGA:Rapat Paripurna Revisi UU Pilkada Batal, Sekjen Gerindra : DPR Lembaga Wakil Rakyat, Harus Mendengar Aspirasi

5. Bulog 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan