Tidak Perlu Menggunakan Obat Kimia ! Ini Cara Alami Efektif Mengatasi Mata Bintitan Dengan Cepat

Tidak Perlu Menggunakan Obat Kimia ! Ini Cara Alami Efektif Mengatasi Mata Bintitan Dengan Cepat-aoa.org-

Selama mengalami bintitan, sebaiknya hindari memakai makeup di sekitar area mata. 

Beberapa produk kosmetik mengandung bahan kimia yang dapat memperparah iritasi atau memicu infeksi lebih lanjut. 

Berikan waktu bagi mata untuk pulih tanpa paparan zat-zat eksternal, ini akan membantu proses penyembuhan lebih cepat.

Jika setelah mencoba berbagai metode di atas bintitan tidak kunjung membaik dan rasa nyeri semakin parah, segera konsultasikan dengan dokter. 

BACA JUGA:Pembuluh Mata Anda Pecah,Ini Penyebab Dan Cara Mengatasinya!

BACA JUGA:Kenali Penyebab Terjadinya Mata Belekan Dan Cara Mengatasinya.

Biasanya, dokter akan memberikan salep atau tetes mata yang mengandung antibiotik untuk mengatasi infeksi. 

Namun, jika bintitan tidak hilang dengan perawatan atau mulai mengganggu penglihatan, dokter spesialis mata dapat melakukan prosedur insisi kuretase, yaitu mengeluarkan isi benjolan melalui sayatan kecil pada bagian dalam kelopak mata.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan