Yakin Tidak Mau Nyobain! Ini 5 Penganan Berbahan Dasar Kelapa dari Beberapa Daerah di Indonesia

Sabtu 28 Sep 2024 - 21:09 WIB
Reporter : Redaksi
Editor : Ependi

Dange kue khas masyarakat Bugis, tepatnya berasal Kabupaten Pangkep, Sulawesi Selatan.

BACA JUGA:Bikin Cepat Pikun! Inilah 6 Makanan yang Berisiko Menurunkan Daya Ingatmu, Apa Aja? Batasi Konsumsinya..

BACA JUGA:Batasi Konsumsinya; Ini 9 Daftar Makanan Dan Minuman Yang Dapat Merusak Kesehatan Kulit Wajah Anda

5. Geplak

Geplak yang berasal dari Yogyakarta, tidak hanya disuka masyarakat setempat tapi juga turis.

Di tempat penjualan oleh-oleh geplak mudah sekali ditemukan.

Camilan ini terbuat dari parutan kelapa, tepung beras, dan gula pasir atau gula jawa.

BACA JUGA:Bikin Cepat Pikun! Inilah 6 Makanan yang Berisiko Menurunkan Daya Ingatmu, Apa Aja? Batasi Konsumsinya..

BACA JUGA:Batasi Konsumsinya; Ini 9 Daftar Makanan Dan Minuman Yang Dapat Merusak Kesehatan Kulit Wajah Anda

Ukurannya bulat kecil dengan rasa manis serta berwarna-warni karena biasanya dibubuhi pewarna makanan.(**)

Kategori :